PALI [kabarpali.com] - Senin (9/10), seluruh Komisariat Desa (Komdes) kader dan organisasi sayap partai Golkar merapatkan barisan di Saung Bambu bilangan jalan Merdeka Nomor 199 Kelurahan Handayani Mulia, Kecamatan Talang Ubi, Kabupaten PALI. Hari itu, partai berlambang pohon beringin itu menyelenggarakan Musyawarah [...]
Abab [kabarpali.com] - Minggu (8/10), warga Desa Betung Kecamatan Abab dihebohkan oleh penemuan barang antik oleh salah satu warganya. Mereka pun berbondong bondong ingin melihat benda diduga peninggalan zaman dahulu itu. Dari informasi yang diterima kabarpali.com, penemuan benda diduga antik tersebut bermula dari [...]
Tanah Abang [kabarpali.com] - Guna serap aspirasi masyarakat yang akan diimplementasikan pada Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) 2018, legislator asal Kecamatan Tanah Abang; Aka Cholik Darlin SPdI MM, kumpulkan masyarakat dan Kepala Desa se-Kecamatan Tanah Abang. Pertemuan yang dilaksanakan pada Sabtu (7/10), mulai pukul [...]
PALI [kabarpali.com] – Senin (9/10), Dewan Pengurus Daerah (DPD) Tingkat II Partai Golongan Karya (Golkar) Kabupaten PALI, Sumatera Selatan, bakal menggelar Musyawarah Kecamatan (Muscam) secara serentak yang dipusatkan di Kecamatan Talang Ubi. Seperti disampaikan Sekretaris DPD II Golkar PALI ; Sururi, agenda Muscam tersebut akan [...]
Penukal [kabarpali.com] - Jum'at (6/10), pada giat razia kendaraan di wilayah hukumnya, jajaran Polsek Penukal Abab justru amankan seorang yang membawa narkoba jenis sabu-sabu. Razia yang bertujuan guna pencegahan tindak pencurian kendaraan bermotor itu dilaksanakan sekira pukul 16.00 WIB, di kawasan Penukal. Saat pelaksanaan razia, [...]
PALI [kabarpali.com] - Kejadian tindak kriminal berupa pencurian dengan kekerasan kendaraan bermotor atau populer disebut begal terus terjadi di Kabupaten PALI. Tak tanggung-tanggung, pekan kemaren tiga aksi sadis begal terjadi dalam satu minggu. Nah, untuk meminimalisir tindak pidana itu, Kapolres Muara Enim - PALI ; AKBP Leo Andi Gunawan SIK [...]
Penukal [kabarpali.com] - Selasa (3/10), warga Desa Sukaraja dan Gunung Raja Kecamatan Penukal sontak heboh. Bagaimana tidak, beberapa warga mengaku melihat penampakan lima ekor harimau di kebunnya. Penampakan harimau yang keberadaannya sudah langka itu dilihat oleh Fikal, warga Desa Gunung Raja dan Yusri, warga Desa Sukaraja Kecamatan [...]
Abab [kabarpali.com] - Entah apa yang melatar-belakanginya, tiba-tiba, proyek pembangunan/rehab total pagar dan tembok pemakaman umum di Desa Persiapan Betung Utara Kecamatan Abab dirobohkan oleh oknum tak bertanggung jawab. Pekerjaan itu bersumber dari dana APBD Kabupaten PALI 2017, dengan leading sector Dinas Perumahan dan Kawasan [...]
PALI [kabarpali.com] - Gerak cepat jajaran Polsek Talang Ubi dalam menggulung komplotan begal layak diacungi jempol. Kemaren, hanya hitungan jam, dua motor yang dirampok di kawasan Jerambah Besi berhasil ditemukan. Pencurian kendaraan bermotor dengan kekerasan yang terjadi Senin pagi (2/10), memang mencoreng wajah kepolisian di wilayah [...]
Talang Ubi [kabarpali.com] - Baru berselang dua hari setelah perampokan dengan kekerasan yang lazim disebut begal menimpa tukang jual kasur keliling, kini giliran guru honorer harus merelakan motor kesayangannya dirampas sekawanan penjahat. Kejadian naas yang menimpah Pipi Anita SPdI, Rida Adawiyah SPdI, dan Eka Riyanti SHI itu terjadi [...]